Monday, January 22, 2024

5 Self Love Language yang Bisa Dilakukan Sebagai Tanda Cinta kepada Diri Sendiri

Bahasa cinta belakangan ini lagi populer dan banyak dibahas. Istilah ini sendiri bisa diartikan sebagai perlakuan seseorang untuk mengungkapkan rasa cintanya, yang terdiri dari words of affirmation, receiving gift, physical touch, acts of service, hingga quality time.

Acts of Service

Kalau kamu tipikal orang yang lebih suka menunjukkan perhatian dengan melakukan aksi nyata dibandingkan kata-kata, jangan lupa terapkan juga acts of service untuk diri sendiri. Ada banyak hal yang bisa dilakukan untuk memanjakan diri lewat beragam hal yang dilakukan untuk diri sendiri.

Kamu bisa mengawalinya dengan membersihkan kamar sebagai tempat istirahat untuk memberikan kenyamanan dan me time setelah bekerja seharian. Selain itu, memasak makanan favorit yang sehat dan bergizi juga bisa menjadi tindakan nyata yang mengungkapkan rasa sayang kepada diri sendiri.

Physical Touch

Sentuhan fisik juga bisa menjadi ungkapan cinta yang menyenangkan untuk diri sendiri. Tapi, bagaimana cara memanjakan diri bagi orang yang memiliki love language physical touch ya? Tenang, ada banyak cara yang bisa dilakukan kok!

Kamu bisa mengawalinya dengan melakukan perawatan kulit dengan skincare di rumah. Rutinitas basic skincare setiap hari merupakan tanda kalau kamu menyayangi dan memedulikan diri sendiri. Selain itu, level up bentuk physical touch kamu dengan memanjakan diri di spa atau salon kecantikan yang juga bisa jadi kegiatan me time menyenangkan.

Sunday, January 21, 2024

Kenali Lebih Dekat Makna Overthinking Beserta Cara Untuk Mengatasinya

Overthinking adalah istilah yang kini sedang banyak digunakan oleh hampir SEMUA orang. Jika kamu tidak percaya, akui saja ini pasti bukanlah pertama kalinya kamu mendengar istilah overthinking, atau yang mungkin kini sering disingkat menjadi OVT. 

Overthinking secara bahasa diartikan sebagai berpikir berlebihan. Secara lebih kompleks, overthinking bisa berarti lebih dari sekadar berpikir panjang. Overthinking kerap kali dihindari karena dapat memberikan dampak negatif pada pikiran dan kondisi mental seseorang. 

Overthinking digambarkan sebagai sebuah situasi dimana seseorang berpikir secara terus menerus mengenai suatu situasi atau masalah tanpa tujuan yang penting atau solusi yang konkret, sehingga dapat membuatnya merasa tertekan atau cemas berlebih. 

Overthinking kerap kali timbul karena seseorang mengalami kecemasan berlebih akan suatu hal. Pada kenyataannya, tidak semua hal yang dipikirkan secara berlebih merupakan hal yang signifikan, terkadang hal itu hanya muncul secara terus menerus karena pikiran kita sendiri. 

Overthinking yang tidak dikelola dengan baik dapat menimbulkan masalah mental yang lebih serius, seperti anxiety, stres, hingga depresi. Oleh karena itu, penting bagi kita mengetahui cara untuk mengelola pikiran ketika kita menghadapi kondisi overthinking

1. Kenali Gejala Overthinking

Hal yang paling penting dan utama, ketahuilah kondisi dan gejala overthinking yang sedang kamu alami. Dengan begitu, ketika rasa overthinking datang, kamu menjadi lebih cepat sadar dan tidak terlarut berlebih dalam pada kondisi tersebut. Selain itu, dengan menyadari bahwa kamu sedang overthinking, kamu menjadi lebih cepat mengidentifikasi pemicu utama dari perasaan tersebut, serta dapat mengambil langkah untuk mengatasi masalah yang sedang dipikirkan.


2. Fokus pada Masalah Utama dan Solusi Untuk Mengatasinya 

Setelah sadar bahwa kamu sedang mengalami overthinking, coba untuk alihkan perhatianmu pada hal-hal yang dapat kendalikan, seperti menentukan solusi untuk mengatasinya atau memikirkan langkah nyata yang dapat kamu lakukan untuk menghilangkan masalah yang sedang kamu pikirkan. 

Tips dari Cosmo, coba untuk tidak terlalu memikirkan hal-hal di luar kendalimu yang justru hanya akan meningkatkan kecemasan.

Monday, January 8, 2024

Posisi Sex Terbaik Sesuai Zodiak Kamu

Baik kamu sangat hardcore pada astrologi ataupun hanya senang ikut kuis kepribadian online, menggunakan zodiak sebagai alat untuk menambah wawasan seksual ternyata menyenangkan, lho. Inilah posisi seks spesifik untuk masing-masing zodiak kamu, tapi hei, kalau kamu seorang Aries dan ingin mencoba posisi milik Capricorn, maka jangan sungkan lakukanlah sepuas hati. Apalagi jika kamu ingin mengombinasikan berbagai posisi sekaligus untuk mendapat seks terbaik sepanjang masa, tak peduli apapun zodiak kamu.

ARIES

The Fast and Furious

Aries cukup pemberani dan bergairah juga impulsif, jadi tariklah pasangan kamu ke dalam kamar mandi atau ruang sempit untuk saling menelanjangkan diri. (Kalau kamu si pengambil risiko, pasti kamu akan senang melakukan quickie.) “Pijat belakang kepala pasangan dengan seluruh tangan kamu, dan pegang rambutnya sambil menatap mata pasangan dalam-dalam untuk memberi antisipasi terhadap apa yang akan kamu lakukan selanjutnya,” ujar pelatih seks Katherin Winnick. Usap wajah pasangan, cium dengan penuh gairah, dan dorong badannya ke dinding, lalu turunkan tangan kamu menelusuri kulit di antara kakinya. Bonus: kamu juga akan mendapatkan yang selalu kamu idamkan, sebuah sorotan perhatian.

TAURUS

All Hands on Deck

Taurus sangaaat sukaaa disentuh: Pijatan punggung, pijatan leher, dan semua yang melibatkan sentuhan tangan. Nyalakan lilin aromaterapi dan siapkan massage oil, kemudian bersiaplah untuk menerima sentuhan. Berbaringlah tengkurap, dan biarkan pasangan bebas menyentuh bagian manapun dari tubuh kamu dengan massage oil. Kemudian saling bertukarlah pijatan sambil melakukan seks face-to-face (penetrasi ataupun masturbasi semuanya bagus) untuk memuaskan dambaan kamu akan romansa. “Kamu juga bisa mencoba dipijat Tantric dengan metode tiga jari yang terkenal itu. Yes, beri juga pijatan tiga jari pada pasangan untuk kesan nakal yang menggelitik,” ujar Katherin.

GEMINI

Faux 3Some

Gemini cukup liar dan terkadang skenario seks yang didambakannya melibatkan threesome. Kamu bisa memenuhi impian ini dengan menggunakan sex toys. Berbaringlah miring dan minta pasangan melakukan penetrasi. Lalu kerahkan dildo untuk menggetarkan klitoris atau bagian tubuh manapun yang kamu sukai. “Kenikmatan adalah fokus utama dalam bercinta,” ujar Brandon Stewart, seorang Hoodoo dan Tarot Diviner non-biner. “Menikmati momen adalah kuncinya, namun fokus utama sebenarnya adalah tentang daya tarik-dan-dorong di antara pasangan. Gemini adalah ahlinya dalam beradaptasi pada setiap situasi, dan bisa mengeluarkan energi seksual dari para pemilik zodiak lain.”

5 Zodiak Paling Pemalas Meski Sebenarnya Punya Otak Cerdas

Setiap orang memiliki karakter yang unik dan mengesankan dalam dirinya. Ada orang-orang yang sangat cerdas namun tak pernah mau memperlihatkan kecerdasannya. Ada orang-orang yang sangat cerdas tapi ia sangat malas. Tapi tidak sedikit juga orang yang memiliki kecerdasan rata-rata tapi penampilan dan gaya bicara seolah ia paling cerdas di antara orang-orang di sekitarnya. 

Bicara mengenai kecerdasan dan karakter, mengutip dari laman indiatimes.timesofindia.com, disebutkan bahwa ada beberapa zodiak yang sangat cerdas namun mereka pemalas. Para pemilik zodiak ini suka terlihat sangat biasa meski ia memiliki kemampuan yang luar biasa. Siapa saja mereka?

Virgo

Zodiak paling malas namun memiliki otak cerdas yang pertama adalah virgo. Pemilik zodiak ini memiliki pola pikir yang praktis, mengesankan dan juga mempertimbangkan banyak hal. Ia juga tipe pribadi yang akan mengingat segala hal yang ia lihat, dengar dan rasakan dengan mudah serta cepat. Sayangnya, virgo kerap mengabaikan kemampuannya dan menjadi pribadi yang sangat santai serta malas. 

Aries

Kemampuan aries sebenarnya tak bisa diragukan begitu saja. Mereka adalah pribadi yang menyukai kebebasan dalam hidup. Mereka juga termasuk pribadi yang sangat santai. Kecerdasan aries sangatlah menarik dan mengesankan. Tapi ia tetap berusaha menjadi pribadi sederhana dan pemalas yang seolah tak tahu apa-apa demi kebebasan yang lebih maksimal.

Scorpio

Pemilik zodiak scorpio juga termasuk zodiak yang pemalas. Tapi jangan salah, ia memiliki kemampuan yang tak bisa diremehkan begitu saja. Scorpio akan menjadi sosok yang pemalas di waktu-waktu tertentu saja. 

Gemini

Mereka yang berzodiak gemini adalah pribadi yang ramah dan mudah bergaul dengan siapa saja. Ia adalah tipe pribadi yang sangat cerdas meski terkadang ia adalah orang yang sangat malas.

Libra

Pemilik zodiak libra adalah zodiak yang cerdas namun pemalas selanjutnya. Pemilik zodiak ini memiliki kemampuan berpikir yang tak bisa diremehkan begitu saja. Sayangnya, mereka sering melupakan segala hal yang pernah ia ketahui dan pelajari. 

Sunday, January 7, 2024

Zodiak Ini Dikenal Paling Tenang Saat Menghadapi Situasi Sulit.

Libra

Libra dikenal dengan rasa keseimbangan dan harmoninya. Mereka adalah pencari kedamaian sejati, yang membuat mereka tetap tenang dalam situasi stres.

Mereka yang bezodiak Libra tidak suka konflik, perdebatan, atau perselisihan. Mereka lebih suka menjaga perdamaian dan mencari kebahagiaan dalam hal-hal kecil. Tujuan utama mereka adalah menjaga kedamaian dan menghindari konflik.

Kemampuan mereka untuk melihat berbagai sudut pandang membantu mereka dalam membuat keputusan yang adil di tengah kekacauan.

Di dalam situasi yang sulit, Libra seperti timbangan seimbang di tengah ketidakseimbangan. Mereka menggunakan keterampilan diplomasi dan ketenangan untuk mencegah situasi semakin memburuk sambil mencari jalan terbaik ke depan.

Jadi, saat segala sesuatunya berjalan tak terkendali, percayakan kepada mereka yang berzodiak Libra untuk mengembalikan keseimbangan dengan sikap tenang dan pendekatan seimbang mereka.

Zodiak yang Dikenal Paling Misterius, Suka Bikin Penasaran

Ladies, pernahkah kamu bertemu dengan seseorang yang memiliki kepribadian misterius? Kamu mungkin memiliki teman, saudara, atau rekan kerja yang mungkin sulit terbuka dan penuh rahasia.

Seseorang yang memiliki kepribadian misterius tentu membuat siapa saja menjadi penasaran. Isi pikiran, kemauan, dan sikapnya biasanya sulit ditebak. Bukan hanya itu, mereka juga pintar menyembunyikan dan menyimpan segala hal yang menurutnya tidak perlu diketahui orang lain.
Dalam ilmu astrologi, beberapa zodiak juga dikenal memiliki kepribadian misterius. Ladies mungkin pernah bersinggungan dengan zodiak berikut ini.

Libra termasuk zodiak yang tidak bisa diandalkan untuk memulai pembicaraan dalam suatu pertemuan. Hal ini karena mereka pendiam, sehingga dicap sebagai sosok misterius dan tidak mudah ditebak oleh siapa pun.
Namun saat sudah mulai berbicara, Libra sering membuat orang-orang kaget. Libra dapat mengobrol dengan sangat seru dan orang-orang di sekitarnya mampu mendengarkannya dengan baik.

Bijak dan Misterius! 3 Fakta Menarik Zodiak Libra yang Perlu Kamu Tahu

 Buat yang lahir di 23 September - 22 Oktober

Si jujur yang suka nggak enakan

Libra termasuk pribadi yang jujur. Sifat inilah yang membuat Libra, termasuk zodiak Libra priadisukai banyak orang terutama dari lawan jenis. 

Sayangnya, Libra tidak mudah untuk jujur. Ada kalanya, pemilik bintang Libra hanya setuju pada apa yang kamu katakan atau minta. 

Hal tersebut bukan berarti persetujuan tersebut adalah bukti dari kejujuran Libra apakah dia benar-benar setuju atau tidak. Libra terkadang tidak enakan pada orang lain. Karena alasan tersebut, ada kalanya sosok Libra membuat situasi menjadi lebih sulit. 

Pemberi perhatian yang tidak bisa kamu atur

Libra menjadi salah satu zodiak yang paling pengertian. Mereka akan memberikan perhatian kepada pasangannya. Libra sendiri cocok dengan orang berzodiak:

  • Libra. 
  • Virgo. 
  • Sagitarius. 
  • Aquarius. 
  • Leo. 

Walaupun suka memberi perhatian, bukan berarti kamu bisa mengatur Libra seenaknya. Libra menjunjung tinggi kebebasan dirinya. Jika kamu memaksa dan mengatur, bisa-bisa terjadi pertengkaran. 

Punya Pikiran Bercabang, Zodiak Ini Susah Konsentrasi Saat Kerja

Ada orang yang dikenal memiliki kemampuan untuk multitasking atau menyelesaikan beberapa pekerjaan sekaligus. Namun, ada pula orang yang tidak memiliki kemampuan tersebut. Meski demikian, hal tersebut tentunya bukanlah hal yang buruk.

Dengan menjadi orang yang multitasking, tentu Anda akan kesulitan berkonsentrasi karena memiliki pikiran yang bercabang. Sehingga bisa jadi ada detail yang terlewat karena kurang fokus pada satu pekerjaan saja.

Berdasarkan astrologi, ada beberapa zodiak yang memiliki kemampuan untuk multitasking, namun sekaligus sulit untuk berkonsentrasi kepada satu pekerjaan saja.

Libra kadang kala juga melakukan hal yang demikian. Ketika tak menentukan tujuan yang jelas, Libra selalu terombang-ambing dengan keputusan orang lain.

Sering kali keputusan ini juga menyangkut pekerjaan, sehingga ia akan kepikiran tugas A ketika ia sedang mengerjakan tugas B. Bahkan, Libra juga sulit untuk menentukan apa yang harus menjadi prioritasnya terlebih dahulu.

15 Extremely Chic December Outfits for Holiday Parties, New Year's Eve, and More

F riends, the best time of year is finally upon us: sequin season! For the next 31 days (give or take) it will be socially acceptable—nay,  ...